Kamis, 28 Juni 2012

Belajar Dari Pohon Pisang


Pohon pisang tak mau mati sebelum berbuah. Ia ingin kehadirannya di atas dunia ini bisa memberi manfaat sebelum ajal datang menjemput. Tak sekedar itu, pohon pisang telah mempersiapkan generasi penerusnya sebelum ia mati. Tunas-tunas muda inilah yang akan meneruskan tugasnya memberi kebaikan kepada siapa saja yang memetik buahnya, atau mengambil daunnya, atau memanfaatkan batangnya.

Itulah pisang. Manusia sebagai makhluk yang dikaruniai akal seharusnya bisa berbuat lebih dari sekadar batang pisang.



1 Komentar: